"Anda dapat memiliki atau melakukan segala sesuatu yang Anda inginkan..."
(Dr. Joe Vitale)
Sahabat semua, apakah sahabat percaya bahwa kita dapat memiliki apa saja yang ingin kita miliki? Bahwa kita dapat melakukan apa saja yang ingin kita lakukan?
Jika kita menyingkap cerita-cerita kehidupan kita di masa yang telah berlalu, ternyata kita mendapati bahwasanya ada beberapa keinginan kita yang terwujud tanpa kita sadari. Keinginan kita akan sesuatu, lintasan pikiran kita tentang harapan di masa datang, ternyata itu semua menjadi sebuah asa dan doa yang tergantung indah tanpa kita sadari..
Pikiran akan menjadi sesuatu!
Dulu, waktu di awal kelas X SMA, saya mendapati sebuah buletin sekolah hasil karya siswa. Ketika melihat nama kakak-kakak senior terpampang sebagai tim redaksi, sempat terlintas dalam benak ini suatu keinginan, berharap suatu saat nama saya tertera sebagai salah satu tim redaksi. Siapa sangka, beberapa bulan kemudian nama saya terpampang sebagai pimpinan redaksi.. :-D
Dulu, waktu di awal kelas X SMA, saya mendapati sebuah buletin sekolah hasil karya siswa. Ketika melihat nama kakak-kakak senior terpampang sebagai tim redaksi, sempat terlintas dalam benak ini suatu keinginan, berharap suatu saat nama saya tertera sebagai salah satu tim redaksi. Siapa sangka, beberapa bulan kemudian nama saya terpampang sebagai pimpinan redaksi.. :-D
Jika Anda melihatnya di dalam benak, Anda akan menggenggamnya di tangan!
Jangan takut bermimpi, sobat...
Suatu saat, apa yang ada dalam benak kita akan menjadi nyata.
Suatu saat, apa yang ada dalam benak kita akan menjadi nyata.
Mungkin hari ini, esok atau lusa..
Atau juga bukan hari ini, esok ataupun lusa..
Atau juga bukan hari ini, esok ataupun lusa..
Kapan pun, selagi kita masih mau mencoba dan mengusahakannya, tak peduli seberapa lama, hal itu akan terwujud.
Tentu juga karena izin-Nya, Sang Pemberi segala pinta.
Karena itu, luruskan niat, bulatkan tekad.
Bersungguh-sungguh dalam beruasaha, tetap mensyukuri segala yang ada, bersabar dalam segala rintangan yang menghadang, dan tetap menebarkan kasih sayang pada sesama karena siapa yang banyak memberi maka ia akan banyak menerima...
Untukmu jiwa-jiwa pemenang, keep sipirit & smile..!
^_~
^_~
**n_n**
Setuju banget Nay... aku dulu pernah takut bermimpi karena takut tidak akan terpenuhi. Tapi lambat laun keinginan yang entah disebut impian atau bukan satu persatu terwujud. Subhanallah ternyata semuany membutuhkan proses.. Salam pejuang ^^
BalasHapusyups, Berfikir menjadi sesuatu adalah sudah menjadi sesuatu, itu juga pernah saya alami, salam pejuang juga.... TAKBIR..!!!! :)
HapusYa kak, begitulah..
HapusTetap semangaaat para pejuang mimpi..!!
Allahu Akbar..
^^
Awalnya kita hanya hanya bermimpi dan terinspirasi. Lalu kita bangun dan beraksi. Segala halangan, lewati. Yg menyerah hanya akan gigit jari...
BalasHapusSetuju..^^
Hapusbanyak juga yang mengatakan bahwa 'jangan ketinggian klu mimpi'.. buat saiia, yg demikian itu iia karena mereka gag tau caranya mimpi.. :p gmn memaintainnya dsb dll :) makasii artikelnya :)
BalasHapusYupz..
HapusTeruslah bermimpi, tak peduli setinggi apa impian itu..
yang penting kita mencoba dan berusaha..
Soal hasil, biar yang Maha Bijaksana menetukannya..
Semangaaaat...
^__^
hehehe ,, kalo soal berani bermimpi yea tentu da smua kak :)
BalasHapustapi yang aneh orang takot mimpi ni,, hehehe
He..
HapusSelagi masih gratis, bermimpilah..
Jangan takut, bermimpi ja gak bayar kok.. ;-)
heheh iya kak,, pastiii ;)
Hapusentar kalo mimpi tross tak mau bagun lagi gmna,,
abiss,, terlalu keenakan ma mimpinya :) heheh
Ye, ini mimpinya gak sambil tidur..
HapusMimpi yg ini bertebaran DUIT (Doa, Ibadah, Usaha, Tawakal)
:D
Bermimpilah maka tuhan akan memeluk mimpi2mu....adrea hirata
BalasHapussalam kenal...nice post
Salam kenal juga..^^
HapusBeranilah bermimpi dan wujudkanlah mimpoi itu menjadi kenyataan. Salam
BalasHapusSiipz..
HapusInsya Allah, mimpi-mimpi itu akan nyata..
Salam semangat... :)
topic ni sangat awesome,.:P
BalasHapusTerimakasih.. ^__^
HapusMotivasi yg bagus Ukhti Nayla.. ^^
BalasHapusMemang kita tak sadar bahwa berkali2 Allah telah mewujudkan keinginan kita..
Betul itu..
HapusKetika tersadar, ternyata banyak hal yang telah terwujud.. bahkan kita luput mensyukurinya..
Semoga kita termasuk golongan hambaNya yang bersyukur.. ^ ^
yapp, bner bnget mbak...
BalasHapuspkokx, trus berusaha dan slalu berdoa. itu kuncinya...
Sipz lah...
HapusKunjungan silaturahmi Sobat..
BalasHapusTerimakasih telah berkunjung... ^__^
HapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
Hapus